A. Pilihlah
jawaban yang paling tepat! KERJAKAN DENGAN JUJUR !
1.
Hasil penelitian sains
selalu memihak kepada ….
a.
kebenaran ilmiah
b.
kebenaran absolute
c.
kebenaran sementara
d.
keyakinan
e.
penguasa
2.
Langkah pertama yang
dilakukan oleh peneliti dalam melakukan penelitian ilmiah adalah…
a.
melakukan percobaan
b.
mengobservasi hasil pengamatan
c.
mengidentifikasi permasalahan
d.
menganalisis data
e.
merancang eksperimen
3.
Histologi merupakan cabang biologi yang
mengkaji ....
a.
Kehidupan pada tingkat sel
b.
Kehidupan pada tingkat jaringan
c.
Kehidupan pada tingkat organ
d.
Kehidupan pada tingkat sistem organ
e.
Kehidupan pada tingkat individu
4.
Mikologi merupakan cabang biologi yang mengkaji
....
a.
Virus
b.
Jaringan
c.
Jamur
d.
Sel
e.
Protista
a.
Taksonomi
b.
Ornitologi
c.
Zoologi
d. Entomologi
e.
Herpentologi
6.
Berdasarkan struktur dan
fungsinya, Amoeba termasuk organisasi kehidupan tingkat …
a.
Sel
b.
Jaringan
c.
Organ
d.
Organel
e.
Sistem organ
7.
Kepadatan penduduk di Indonesia semakin meningkat.
Masalah tersebut merupakan permasalahan pada tingkat....
a.
Sel
b.
Individu
c.
Komunitas
d.
Ekosistem
e.
Populasi
8.
Penulisan nama ilmiah kacang tanah yang benar adalah ....
a.
Arachis Hypogea
b.
Arachis hypogea
c.
arachis Hypogea
d.
arachis hypogea
e.
Arachis hypogea
9.
Menurut prinsip binomial nomenklatur, Durio zibethinus merupakan nama ilmiah dari buah durian.
Dari penamaan tersebut yang merupakan penunjuk genus adalah….
a.
Durio
b.
zibethinus
c.
Durio
zibethinus
d.
Durian
e.
Buah
10. paradisiaca pada nama ilmiah pisang Musa
paradisiaca menunjukkan…
a.
Nama famili
b.
Nama yang mengidentifikasi
c.
Penunjuk spesies
d.
Nama spesies
e.
Nama genus
B.
Jawablah pertanyaan di bawah ini ! KERJAKAN DENGAN JUJUR !
1. Suatu
percobaaan dilakukan melalui tahapan metode ilmiah. Apakah metode ilmiah itu? Sebutkan
tahapan-tahapan metode ilmiah!
2. Berikan
masing-masing satu contoh pemanfaatan biologi dalam bidang pertanian dan
kedokteran!
3. Tuliskan
tingkat organisasi kehidupan mulai dari yang terendah sampai tertinggi!
4. Jelaskan
yang dimaksud dengan:
a.
Jaringan b. Populasi c. Ekosistem
5. Sebutkan
masing-masing satu contoh permasalahan pada tingkat:
a. Sel b. Ekosistem
…Semoga
Berhasil…
Tidak ada komentar:
Posting Komentar